Penulis: Kontributor Sumedang, Aam Aminullah
|Editor: Robertus Belarminus
SUMEDANG, KOMPAS.com - Sebanyak 12 orang diduga tertimbun material longsor di Dusun Bojong Kondang RT 003 RW 010, Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Sabtu (9/1/2021) pukul 16.00 WIB.
Kepala BPBD Sumedang Ayi Rusmana mengatakan, longsor terjadi akibat tingginya intensitas curah hujan yang terjadi sejak Sabtu siang.
Baca juga: Diguyur Hujan, Tebing Longsor Rusak Rumah di Cicurug Sukabumi
"Material longsor yaitu tebing setinggi 20 meter dan panjang 40 meter. Material longsoran menimpa 14 rumah hingga rusak berat," ujar Ayi, kepada Kompas.com, melalui WhatsApp, Sabtu petang.
Ayi menuturkan, di dalam rumah tersebut diduga ada 12 jiwa.
"Diduga ada 12 jiwa yang tertimbun material longsor," tutur Ayi.
Saat ini, kata Ayi, pihaknya bersama Basarnas Bandung berada di lokasi kejadian dan masih melakukan upaya pencarian.
Baca juga: Banjir Bandang dan Longsor Terjang Sangihe, 1 Warga Meninggal Dunia
"Kami bersama Basarnas Bandung masih di lokasi, dan mencari korban yang tertimbun. Untuk sementara waktu menunggu alat berat dari Basarnas. Kebutuhan mendesak saat ini yaitu alat berat," kata Ayi.
TERKAIT
- Longsor Timbun 2 Rumah di Lembang, 1 Orang Hilang
- Setelah 19 Jam Pencarian, Tim SAR Akhirnya Temukan Korban Tertimbun Longsor di Lembang
- Jakarta Diprediksi Hujan Lebat di Malam Tahun Baru, BNPB: Dapat Picu Banjir dan Longsor
- Diguyur Hujan, Tebing Longsor Rusak Rumah di Cicurug Sukabumi
- Banjir Bandang dan Longsor Terjang Sangihe, 1 Warga Meninggal Dunia
JAKARTA
Puncak Arus Balik Libur Natal dan Tahun Baru Diprediksi Berlangsung Malam Ini
REGIONAL - 7 hari lalu
REKOMENDASIpowered by
- Tangerang Kota Terapkan Pembatasan Kegiatan Warga Mulai 11 Januari
- agar anak tetap aktif, ini deretan kegiatan seru yang bisa dilakukan di rumah
- Antisipasi Lonjakan Pasien Covid-19, Pemprov Jabar Tambah 3.000 Ruang Isolasi Selain Rumah Sakit
- Warga Temukan Puing di Lokasi Hilangnya Pesawat Sriwijaya Air
- Karena Rumah Sakit Penuh, Warga Positif Covid-19 Diminta Isolasi Mandiri, Tidak Tahan Lalu Bunuh Diri
- Sriwijaya Air SJ 182 Hilang Kontak Pukul 14.55, Basarnas : Lokasinya 11 Mil dari Bandara Soetta
- Pemerintah gelar lelang sukuk perdana 2021 pada Selasa (12/1), berikut daftarnya
- Kronologi Terkait Sriwijaya Air SJ 182, Sejak Hilang Kontak hingga Diduga Jatuh
- Kemenhub: Ada 50 Penumpang dan 12 Kru di Pesawat Sriwijaya Air yang Hilang Kontak
TERPOPULER
TOPIK TERPOPULER
KOMENTAR DI ARTIKEL LAINNYA
TERKINI
"Saya Sudah Tunggu Istri dan Anak-anak Saya, tapi Tidak Datang..."
REGIONAL - 1 jam laluPerempuan Ini Diteriaki "Berhenti" lalu Dipukul Oknum Satpol PP dengan Kayu
REGIONAL - 2 jam laluKesaksian Nahkoda Tugboat yang Dihantam Ombak hingga Tenggelam: Mesin Utama Terbakar
REGIONAL - 3 jam laluSriwijaya Air Siapkan Hotel untuk Keluarga Penumpang Pesawat SJ 182
REGIONAL - 11 jam laluDianiaya Satpol PP hingga Babak Belur, Perempuan Ini Lapor Polisi
REGIONAL - 12 jam laluPria Ini Menangis Histeris, Istri dan 3 Anaknya Penumpang Pesawat Sriwijaya Air SJ 182
REGIONAL - 12 jam laluLongsor Timbun 14 Rumah di Sumedang, 12 Warga Diduga Tertimbun
REGIONAL - 13 jam laluKeluarga Penumpang Sriwijaya Air SJ 182 Datangi Crisis Center Bandara Supadio Pontianak
REGIONAL - 13 jam laluAda 56 Penumpang dan 6 Awak Kabin di Pesawat Sriwijaya Air yang Hilang Kontak
REGIONAL - 13 jam lalu
KOMENTAR
Tulis komentar dengan menyertakan tagar #JernihBerkomentar dan #MelihatHarapan di kolom komentar artikel Kompas.com. Menangkan E-Voucher senilai Jutaan Rupiah dan 1 unit Smartphone.
Syarat & Ketentuan